Pemain asal perancis Antoine Griezmann dimana sudah memutuskan masa depannya meninggalkan timnya Atletico Madrid pada akhir musim ini. Nampaknya sang pemain sudah ingin mengakhiri kariernya yang sudah berjalan lima tahun dan mencoba pengalaman baru dengan klub lainnya. Padahal Griezmann menjadi pemain yang sudah menjadi andalan lini depan Atletico yang kala itu sudah berhasil memberikan 133 gol dan beberapa gelar juara. Itu sebabnya pelatih Diego Simeone sudah menyusun beberapa pemain baru untuk menggantikan posisi Antoine Griezmann di Atletico Madrid.
1. Paulo Dybala
Pemain depan Juventus ini nampaknya sudah tidak bisa menampilkan permainan terbaiknya dimana kalah bersaing dengan Cristiano Ronaldo di allianz Stadium. Nampaknya jika Atletico Madrid mendatangkannya bisa sangat cocok untuk berisan penyerang yang ditinggalkan oleh Griezmann nantinya tapi nampaknya Atletico tidak akan memberlinya jika harganya menjadi mahal atau tinggi.
2. Edinson Cavani
Pemain yang berpengalaman dalam sektor menyerang ini bisa menjadi pilihan yang tepat dimana dengan usianya sekarang sudah matang masih bisa bermain dua sampai tiga tahun kedepan. Harganya juga tidak terlalu mahal yang masih bisa dipertimbangkan oleh Diego Simeone karena nanti Griezmann pergi pasti mendapatkan dana tambahan yang dapat beguna nantinya.
3. Mauro Icardi
Pemain yang bakal bersinar pada musim depan jika dirinya bergabung dengan Atletico Madrid. Pada musim ini dengan inter milan memang sedang dalam ada kendala masalah kontraknya jadi pemain tidak bisa konsentrasi dengan kemampuannya mencetak gol . Memang pemain Argentina ini sangat pas dan cocok dijadikan striker yang bisa menggantikan posisi Griezmann nantinya.