Sosok pemain Argentina Paulo Dybala yang bermain di Juventus nampaknya mulai tidak jelas masa depannya. Banyak kabar bahwa sang pemain ingin meninggalkan klub akhir musim dimana dirinya sudah tidak bahagia di allianz Stadium soalnya kedatangan Christano Ronaldo mengakibatkan bencana untuk pemain asal Argentina tersebut. Meskipun Ronaldo tampil sangat bagus membuat Dybala tidak bisa memainkan permain terbaiknya itu sebabnya berencana segera hengkang dan memilih klub yang bisa memainkannya menjadi pemain utama. Banyak klub yang ingin mendapatkanya pada musim depan karena sang pemain memang punya bakat dan kualitas bermain.
1. Manchester United
Paulo Dybala sangat cocok untuk MU dimana perlu pemain depan serba bisa karena skuat mereka memang sedang terpuruk dibarisan depan. Dybala bisa menjadi mentor pemain depan yang berbahaya serta mampu bermain diposisi sayap dan MU sudah bisa mempersiapkan nomor sepuluh untuk dirinya jika memang sang pemain ingin datang ke Setan Merah pada musim depan.
2. Atletico Madrid
Dybala bisa menjadi pemain pengganti jika Antoine Griezmann jika pergi meninggalkan klub. Dybala yang merupakan pemain kaki kiri sangat cocok menggantikan posisi pemain perancis tersebut dimana keduanya punya kualitas hampir sama dimana bisa berlari cepat dan menendang dengan tendangan akurasi yang bagus disana dirinya bisa menjadi pemain yang bisa diandalkan untuk musim depan dalam persaingan gelar juara La Liga.
3. Barcelona
Memang sedang mencoba ingin mendapatkan Antoine Griezmann namun jika mendapatkan Paulo Dybala mungkin bisa menghemat pengeluaran dana besar. Pemain asal Argentina itu bisa menjadi pilihan pengganti Luis suarez dimana sudah berusia cukup tua dan itu bisa menjadikan Dybala ujung tombak yang dapat dengan mudah menghasilkan gol dari operan dan terobsan sang pemain satu negara Lionel Messi di Barcelona.